SELAMAT DATANG DI SMAN 1 TELUK KUANTAN

SEKAPUR SIRIH

SimBale:


juhernaidy

SEKAPUR SIRIH


Assalamualaikum Wr. Wb.

Selamat datang di Blogpot SMAN 1 Teluk Kuantan Kab.Kuantan Singingi-Riau. Blogspot ini kami buat sebagai wujud kepedulian terhadap almamater yang ingin mengetahui perkembangan SMAN 1 dan juga sebagai wujud komitmen kami terhadap kepedulian teknologi informasi dalam dunia pendidikan malalui internet. Melalui Blogspot ini kami juga akan memberikan informasi-informasi sekitar sekolah, tenaga pendidik, siswa, prestasi dan fasilitas yang tersedia di SMAN 1 Teluk Kuantan . Sejalan dengan peranan meningkatnya teknologi informasi dalam dunia pendidikan maka pengelolaan dan pembelajaran di sekolah dengan dukungan teknologi sangat penting dilakukan. Hal ini dikarenakan pada kurikulum 2013 yang berbasis pada kompetensi. Disitu sudah dicanangkan sistem pembelajaran teknologi informasi dalam program intra kurikuler dan hal ini harus dilaksanakan setiap sekolah.


Wassalamualikum Wr. Wb.


Kepala Sekolah SMAN 1 Teluk Kuantan




SAPRIANTO ELDI,S.Pd.I
NIP.197612172009031001

Kamis, 23 Juni 2016

Situs PPDB Diretas


Pendaftaran Penerimaan Calon Peserta Didik Baru secara online di SMA Negeri 1 Teluk Kuantan mengalami  kendala, karena diketahui situs pendaftaran peserta didik baru (PPDB)  di retas. 
Yang mengakibatkan Server PPDB mengalami drop,karena berkemungkinan lalu lintas terlalu padat. Selain itu juga karena adanya serangan "HACKER" atau di Retas oleh oknum-oknum yang tidak bertanggung jawab.
Dan melalui informasi ini kami pihak sekolah mohon maaf kepada segenap lapisan masyarakat yang selama ini sudah ternanti-nanti akan hadirnya PPDB online yang tentunya akan memudahkan Calon Peserta Didik Baru mendaftar.
Akibat di Retasnya Situs / server PPDB maka kami pihak sekolah memutuskan  penerima an Calon Siswa Baru akan dilaksanakan secara "REGULER" atau dengan istilah "OF LINE"
Yaitu sebagaimana yang telah ditetapkan bahwa Penerimaan Calon Siswa Baru mulai
Tanggal : 27 s.d 29 Juni 2016. (*Jn)


0 comments:

Posting Komentar