SELAMAT DATANG DI SMAN 1 TELUK KUANTAN

SEKAPUR SIRIH

SimBale:


juhernaidy

SEKAPUR SIRIH


Assalamualaikum Wr. Wb.

Selamat datang di Blogpot SMAN 1 Teluk Kuantan Kab.Kuantan Singingi-Riau. Blogspot ini kami buat sebagai wujud kepedulian terhadap almamater yang ingin mengetahui perkembangan SMAN 1 dan juga sebagai wujud komitmen kami terhadap kepedulian teknologi informasi dalam dunia pendidikan malalui internet. Melalui Blogspot ini kami juga akan memberikan informasi-informasi sekitar sekolah, tenaga pendidik, siswa, prestasi dan fasilitas yang tersedia di SMAN 1 Teluk Kuantan . Sejalan dengan peranan meningkatnya teknologi informasi dalam dunia pendidikan maka pengelolaan dan pembelajaran di sekolah dengan dukungan teknologi sangat penting dilakukan. Hal ini dikarenakan pada kurikulum 2013 yang berbasis pada kompetensi. Disitu sudah dicanangkan sistem pembelajaran teknologi informasi dalam program intra kurikuler dan hal ini harus dilaksanakan setiap sekolah.


Wassalamualikum Wr. Wb.


Kepala Sekolah SMAN 1 Teluk Kuantan




SAPRIANTO ELDI,S.Pd.I
NIP.197612172009031001

Rabu, 15 Juni 2011

DIKLAT










TOT
Kepala Dinas Pendidikan Kab Kuansing menugaskan 12 guru inti SMA dari Keb Kuansing untuk mengikuti kegiatan pelatihan Peningkatan Mutu Tenaga pendidik melalui TOT Guru Inti MGMP SMA/SMK Se- Provinsi Riau Di Pekanbaru Tanggal 14 s.d 17 Juni 2011
Guru yang diutus antara lain :
1. Dra. Kasmartiah Bahasa Indonesia dari SMAN 1 Teluk Kuantan
2. Delfira, S.Pd Bahasa Indonesia dari SMAN Pintar Teluk Kuantan
3. Tri Nurhasanah, S.Si Bahasa Inggris
4. Beri Oktoberiandi M.Pd Bahasa Inggris dari SMAN Pintar Teluk Kuantan
5. Alpi Andreas, S.Pd Kimia dari SMAN 2 Teluk Kuantan
6. Marlius, S.Pd Fisika
7. Alpian, S.Pd Fisika
8. Dra. Asmariati Kimia dari SMAN 1 Teluk Kuantan
9. Dra. Henjuswersih Biologi SMAN 1 Teluk Kuantan
10. Syamsudin,SPd Bahasa Inggris
11. Halmaheri,M.Pd Matematika
Kegiatan TOT Guru Inti ini diketuai Oleh Drs. Joyosman, MM. Pada acara pembukaan yang berlangsung jam 19. 30 hari selasa Drs. Joyosman, MM mengatakan bahwa salah satu tugas yang harus dilaksanakan oleh pemerintah adalah meningkatkan kualitas sumber daya manusia. Khususnya kualitas tenaga pendidik untuk menciptakan kualitan anak didik yang diharapkan menjadi INSAN INDONESIA YANG CERDAS DAN KOMPETITIF.

0 comments:

Posting Komentar